gidb-data/Indonesian/tcgdetailedrules/gamearea.json

49 lines
6.8 KiB
JSON
Raw Permalink Normal View History

2023-11-12 00:15:41 +03:00
{
"id": 4,
"name": "Area Game",
"rules": [
{
"title": "",
"titleraw": "",
"content": "Selama duel Genius Invokation TCG, kartu akan ditempatkan di Zona-Zona berikut:",
"contentraw": "Selama duel Genius Invokation TCG, kartu akan ditempatkan di Zona-Zona berikut:",
"filename_image": "UI_Gcg_InSide_14"
},
{
"title": "I. Zona Karakter",
"titleraw": "I. Zona Karakter",
"content": "Setelah pertandingan dimulai, semua Kartu Karakter akan ditempatkan di Zona Karakter.\n(1) HP Karakter akan muncul di kiri atas Kartu Karakter. HP akan berkurang saat Karakter menerima DMG, dan akan kalah jika HP mencapai 0.\n(2) Energy Karakter ditampilkan di sisi kanan Kartu Karakter. Setelah Energy Karakter mencapai batas maksimum, maka mereka dapat melancarkan Elemental Burst yang kuat!\n(3) Setiap pemain akan memiliki Karakter Aktif. Hanya Karakter Aktif-lah yang dapat menggunakan Skill, sebaliknya, hanya mereka jugalah yang dapat terpengaruh oleh serangan Skill lawan. Kartu Karakter dari Karakter Aktif akan digeser ke depan untuk menunjukkan peran mereka.\n(4) Karakter yang sedang tidak dalam pertempuran disebut sebagai Karakter Standby. Mereka dapat dijadikan sebagai Karakter Aktif melalui aksi Tukar Karakter.\n(5) Jika Karakter Aktif kalah, maka sang pemain harus memilih Karakter Standby untuk menggantikannya.",
"contentraw": "Setelah pertandingan dimulai, semua Kartu Karakter akan ditempatkan di Zona Karakter.\\n(1) HP Karakter akan muncul di kiri atas Kartu Karakter. HP akan berkurang saat Karakter menerima DMG, dan akan kalah jika HP mencapai 0.\\n(2) Energy Karakter ditampilkan di sisi kanan Kartu Karakter. Setelah Energy Karakter mencapai batas maksimum, maka mereka dapat melancarkan Elemental Burst yang kuat!\\n(3) Setiap pemain akan memiliki Karakter Aktif. Hanya Karakter Aktif-lah yang dapat menggunakan Skill, sebaliknya, hanya mereka jugalah yang dapat terpengaruh oleh serangan Skill lawan. Kartu Karakter dari Karakter Aktif akan digeser ke depan untuk menunjukkan peran mereka.\\n(4) Karakter yang sedang tidak dalam pertempuran disebut sebagai Karakter Standby. Mereka dapat dijadikan sebagai Karakter Aktif melalui aksi Tukar Karakter.\\n(5) Jika Karakter Aktif kalah, maka sang pemain harus memilih Karakter Standby untuk menggantikannya."
},
{
"title": "II. Pengaruh",
"titleraw": "II. Pengaruh",
"content": "Setiap Kartu Karakter dapat memiliki Kartu Equipment, Status, dan Status Tempur yang mempengaruhinya.\n(1) Setelah Kartu Equipment dimainkan ke Karakter, efek tersebut akan mempengaruhi Karakter tersebut. Setiap Karakter dapat memiliki paling banyak 1 Equipment Senjata dan 1 Equipment Artefak, serta sejumlah jenis Equipment lainnya.\n(2) Beberapa Skill Karakter dapat menciptakan Status yang dapat mempengaruhi Kartu Karakter.\n(3) Beberapa Skill Karakter menciptakan Status Tempur yang dapat mempengaruhi Karakter Aktif. Saat Karakter Aktif bertukar ke Karakter standby, Status Tempur akan dioper ke Karakter Aktif yang baru.",
"contentraw": "Setiap Kartu Karakter dapat memiliki Kartu Equipment, Status, dan Status Tempur yang mempengaruhinya.\\n(1) Setelah Kartu Equipment dimainkan ke Karakter, efek tersebut akan mempengaruhi Karakter tersebut. Setiap Karakter dapat memiliki paling banyak 1 Equipment Senjata dan 1 Equipment Artefak, serta sejumlah jenis Equipment lainnya.\\n(2) Beberapa Skill Karakter dapat menciptakan Status yang dapat mempengaruhi Kartu Karakter.\\n(3) Beberapa Skill Karakter menciptakan Status Tempur yang dapat mempengaruhi Karakter Aktif. Saat Karakter Aktif bertukar ke Karakter standby, Status Tempur akan dioper ke Karakter Aktif yang baru."
},
{
"title": "III. Zona Pendukung",
"titleraw": "III. Zona Pendukung",
"content": "Saat Kartu Pendukung dimainkan, Kartu tersebut akan ditempatkan di Zona Pendukung.\nZona Pendukung dapat menampung hingga 4 Kartu Pendukung. Ketika kamu ingin memainkan Kartu Pendukung baru saat Zona ini penuh, kamu harus membuang 1 Kartu Pendukung dulu.\n(Saat menghitung efek dari beberapa Kartu Pendukung, efeknya akan dihitung sesuai dengan urutan kronologis penempatannya.)",
"contentraw": "Saat Kartu Pendukung dimainkan, Kartu tersebut akan ditempatkan di Zona Pendukung.\\nZona Pendukung dapat menampung hingga 4 Kartu Pendukung. Ketika kamu ingin memainkan Kartu Pendukung baru saat Zona ini penuh, kamu harus membuang 1 Kartu Pendukung dulu.\\n(Saat menghitung efek dari beberapa Kartu Pendukung, efeknya akan dihitung sesuai dengan urutan kronologis penempatannya.)"
},
{
"title": "IV. Zona Panggilan",
"titleraw": "IV. Zona Panggilan",
"content": "Beberapa Skill Karakter dapat membuat Panggilan di Zona Panggilan.\nZona Panggilan dapat menampung hingga 4 Panggilan. Setelah penuh, kamu tidak dapat membuat Panggilan baru.\n(Saat menghitung efek dari beberapa Panggilan, efeknya akan dihitung sesuai urutan kronologis pemanggilannya.)",
"contentraw": "Beberapa Skill Karakter dapat membuat Panggilan di Zona Panggilan.\\nZona Panggilan dapat menampung hingga 4 Panggilan. Setelah penuh, kamu tidak dapat membuat Panggilan baru.\\n(Saat menghitung efek dari beberapa Panggilan, efeknya akan dihitung sesuai urutan kronologis pemanggilannya.)"
},
{
"title": "V. Tumpukan Kartu",
"titleraw": "V. Tumpukan Kartu",
"content": "Sebelum permainan dimulai, semua Kartu Aksi dalam Dek akan dikocok dan membentuk Tumpukan Kartu.\nSaat mengambil kartu, pemain akan mengambil Kartu Aksi dari bagian atas Tumpukan Kartu dan menambahkannya ke Tangan mereka. Jika sudah tidak ada lagi kartu di Tumpukan Kartu, maka tidak ada kartu baru juga yang akan ditambahkan ke Tangan.",
"contentraw": "Sebelum permainan dimulai, semua Kartu Aksi dalam Dek akan dikocok dan membentuk Tumpukan Kartu.\\nSaat mengambil kartu, pemain akan mengambil Kartu Aksi dari bagian atas Tumpukan Kartu dan menambahkannya ke Tangan mereka. Jika sudah tidak ada lagi kartu di Tumpukan Kartu, maka tidak ada kartu baru juga yang akan ditambahkan ke Tangan."
},
{
"title": "VI. Kartu",
"titleraw": "VI. Kartu",
"content": "Setelah permainan dimulai, kamu akan mengambil 5 kartu dari Tumpukan Kartu-mu untuk membangun kartu awal di Tanganmu.\nSaat setiap Ronde berakhir, kedua pemain akan mengambil 2 kartu.\nHanya Kartu Aksi yang ada di Tanganmu yang dapat dimainkan atau digunakan dalam Harmonisasi Elemen.\nKartu di Tanganmu terbatas hanya sampai 10 kartu, setelah itu kamu akan membuang kartu apa pun yang kamu ambil secara otomatis.",
"contentraw": "Setelah permainan dimulai, kamu akan mengambil 5 kartu dari Tumpukan Kartu-mu untuk membangun kartu awal di Tanganmu.\\nSaat setiap Ronde berakhir, kedua pemain akan mengambil 2 kartu.\\nHanya Kartu Aksi yang ada di Tanganmu yang dapat dimainkan atau digunakan dalam Harmonisasi Elemen.\\nKartu di Tanganmu terbatas hanya sampai 10 kartu, setelah itu kamu akan membuang kartu apa pun yang kamu ambil secara otomatis."
}
]
}